Saturday, December 15, 2007

Merry Christmas and Happy New Year to You

Dawan:Tabé Natal ma Mlilé Ton Féu
Indonesia:Selamat Hari Natal
English: Merry Christmas
Slovak: Vesele Vianoce A Stastlivy Vovy Rok
Rumanian: Sarbatori vesele .
Tagalog: Maligayamg Pasko. Masaganang Bagong Taon
Esperanto: Gajan Kristnaskon
Polish: Wesolych Swiat Bozego Narodzenia or Boze Narodzenie
Portuguese: Feliz Natal
Spanish: Feliz Navidad
Japanese: Shinnen omedeto. Kurisumasu Omedeto
German: Froehliche Weihnachten
Latin: Natale hilare et Annum Faustum


Selamat Natal dan Tahun Baru



Sakit dan derita silih berganti
Entah mengapa, kekerasan merajalela dan
Lambat laun cinta dan kehidupan teranm punah
Akan menjadi apakah dunia kita nanti?
Masih adakah cinta di hatimu?
Adakah Tuhan telah dilupakan?
Tapi jangan kaulupa peristiwa penting ini.

Nyanyian muliah para malaikat didendangkan bahwa
Anak Yesus Sang Emanuel
Telah terlahir untuk membebaskan kita.
Anak manusia, pergi! Sembahlah Dia
Lihatlah! Ialah Juruselamat yang dijanjikan.

DamaiNya yang telah diberikan bagi kita,
Akan senantiasa dicurahkan dari hatiNya yang murni
Namun, adakah tempat di hati kita untuk damai itu?

Tuhan yang mulia menjadi hina seperti
Anda dan aku, manusia lemah.
Hanya kesucianNya tanpa nodalah yang membuat kita beda.
Untuk itu, mari kita belajar meneladani Dia yang sungguh
Nyata hidup ditengah-tengah kita.

Berbahagiakah hati yang percaya pada
Allah yang menyertai umatNya.
Rahmat dan berkatNya melimpah bagi kita karenanya,
Unjukkan hati penuh bakti kepadaNya.

Halilulik, 24 Desember 1998

Nyanyian Para Malaikat

Nyanyianmu yang merdu dan penuh kekuatan
Mengusik ketenangan domba-domba dari tidur mereka,
Mengagetkan para gembala yang sedang berjaga,
Dan menyadarkan dunia akan sebuah kelahiran baru.

Dengan hati girang kaudendangkan lagu merdu.
Kemuliaan bagi Allah di surga,
Dan damai di bumi bagi semua penghuninya,
Demikianlah isi pujianmu.

Kepada Sang Khalik pujian kaulambungkan
KemuliaanNya kauagungkan, dan
Kauwartakan pada dunia bahwa
Sang Juruselamat telah lahir.

Doa
Tuhan, ajarilah aku meneladani MalaikatMu
Agar seperti dia aku tahu memujiMu,
Aku tahu memulai hari baru penuh syukur,
Dan menjadi pewarta khabar gembira, amin.

Halilulik,24 Desember 1998

The Innocent Souls

The wholesome souls,
At moments of Sadness
At moments of helplessness
Try to free their selves.
The innocent soul,
Hide ones self not in the cell
Hide ones hurt not in the core
For the world love you still
Her eyes look up to you
Her ears listen to you
Her hands are open to you
Her heart sincerely cares for you
Live thy lives alone not
For the angel has heart
Generous, kind and nice
To help lift you up to heaven

Yogyakarta;
December 1, 2007
The World’s AIDS Day

The Ignorant Man

When young, fresh and strong,
The glamorous place is my palace
The crimson joy of the night is my food
The sensational perfume is my breath.

Too pity to give them up
Too early to abandon them
Too quick to disregard
Too late to repent

As time passes by,
The energy drained by germ
The body is eaten by worm
The soul dries as a desert

Even if lungs breathe life still,
Even if feet walk their way still,
Yet, like the corpse covered by
A white winding sheet,
I live my fate.

Yogyakarta;
December 1, 2007
The Worlds’ AIDS Day